Home / Doa dan Kontemplasi / Praying the Bible

Praying the Bible

Literatur Perkantas Jatim

Praying the Bible

Penulis : Donald S. Whitney

Jumlah halaman : 108

Ukuran buku : 14 cm x 21 cm

Tahun terbit : 2019

Rp35.000

Cari di Toko Online Favoritmu!

PENULIS

Donald S. Whitney

Donald S. Whitney adalah profesor spiritualitas biblika dan wakil dekan di Southern Baptist Theological Seminary di Louisville, Kentucky. Dia telah menulis beberapa buku yang berkaitan dengan spiritualitas Kristen, termasuk buku Spiritual Disciplines for the Christian Life.

Description

“Buku kecil ini sangat berpengaruh. Baca dan alami langkah maju dalam perjalanan Anda bersama Kristus dan kesetiaan Anda dalam berdoa.”
R. Albert Mohler Jr., presiden, The Southern Baptist Theological Seminary

 

 

Saat Anda berdoa, apa Anda hanya mengatakan hal yang itu-itu saja?

 

 

Donald S. Whitney menawarkan penguatan dan nasihat praktis yang selama ini kita cari. Penulis terlaris buku Spiritual Disciplines for the Christian Life, memberikan metode yang mudah dipahami yang memiliki kekuatan untuk mengubah kehidupan doa kita: berdoa dengan menggunakan Alkitab. Buku yang sederhana tapi mendasar ini akan terbukti sangat berharga saat Anda bersekutu dengan Bapa di sorga melalui doa setiap hari.

 

 

“Kehidupan saya bersama Tuhan telah sering dikuatkan dan didorong oleh tulisan Don Whitney. Ini merupakan sarana yang berguna bagi kita yang sering bergumul untuk mengetahui apa dan bagaimana seharusnya berdoa. Buku ini bisa memberi kesegaran bagi saat teduh kita bersama Tuhan.”
Nancy Leigh DeMoss, penulis dan pembawa acara radio, Revive Our Hearts

 

 

“Whitney menawarkan pendekatan alkitabiah, pastoral dan praktis terhadap doa, yang menghilangkan kebosanan kita serta menunjukkan kuasa rohani.”
Bryan Chapell, presiden emeritus, Covenant Theological Seminary

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Praying the Bible”

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Copyright © 2024 Gogoho Indoensia | Powered by Gogoho Indoensia